Software Berbasis Excel untuk Membuat Segala Jenis Surat Otomatis - Selamat sore rekan-rekan pembaca blog http://mitazaedu.blogspot.co.id.- Aplikasi Membuat Segala Jenis Surat Otomatis Berbasis Excel sangatlah penting yang sewaktu-waktu atau setiap saat juga bisa untuk digunakan dan ini sangat bermanfaat yang pernah saya rasakan.
Nah, Jenis Surat apa saja yang ada di program aplikasi ini? Mari simak tampilan di bawah ini.
Aadapun aplikasi ini dapat membuat atau mencetak surat-surat yang diperlukan di sekolah diantaranya sebagai berikut.
- Pembuatan Surat SPPD (Surat Perintah Perjalanan Dinas)
- Pembuatan Surat Tugas Guru dan Tata TU
- Pembuatan Surat Undangan Rapat Orang Tua / Wali Siswa
- Pembuatan Surat Mutasi Siswa
- Pembuatan Surat Mutasi Guru
- Pembuatan Surat untuk Keperluan Komite Sekolah, dll
Aplikasi ini mudah digunakan bagi siapa saja karena tidak ribet, lihat saja sesuai petunjuk yang ada.
Mari kita perkatikan.
Ketika pertama kali masuk aplikasi ini yang akan muncul seperti tampilan di bawah ini.
Tampilan 1 : Peringatan >>> Batal atau Lanjut
Tampilan 2 : Menu Aplikasi Surat
Tampilan 3 : Imput Data Pengawai dan Entri Datanya
Tampilan 4 : Menu Form Data Siswa dan Rekap, Tambah, Edit
Tampilan 5 : Surat Tugas SPPD (centang bila office anda 2010)
Tampilan 6 : Aplikasi berbagai jenis surat-Form Surat Menyurat
Tampilan 7 : Form Ganti atau Edit Profil Identitas Sekolah
Cara Penggunaan Aplikasi ini cukup jelas sebagaimana telah dipaparkan pada tampilan 1-7, hanya Ibu Bapak harus menyiapkan agenda surat untuk menentukan indek surat/penomoran suratnya.
Silahkan unduh di bawah ini aplikasinya.
Dengan demikian kiranya cukup sudah artikel ini sampai dengan selesai. Kuran dan lebihnya mohon kritikan yang dapat meningkatkan perbaikan blog http://mitazaedu.blogspot.co.id di masa yang akan datang. Semoga bermanfaat. Amin
0 comments: